Monday 6 March 2017

Occupational Safety and Health Administration (OSHA)

Occupational Safety and Health Administration (OSHA) adalah bagian dari Departemen Tenaga Kerja di Amerika Serikat yang dibentuk di baw... thumbnail 1 summary

Occupational Safety and Health Administration (OSHA) adalah bagian dari Departemen Tenaga Kerja di Amerika Serikat yang dibentuk di bawah Undang-Undang Keselamatan dan Kesehatan, yang ditandatangani oleh Presiden Richard M. Nixon, pada 29 Desember 1970. OHSA memiliki misi mencegah cedera yang terkait dengan pekerjaan, penyakit, dan kematian dengan menegakkan peraturan (standarisasi) untuk kesehatan dan keselamatan kerja.
Occupational Safety and Health Administration (OSHA)

Tujuan
  1. Untuk memastikan keselamatan, kesihatan dan kebajikan orang-orang yang sedang bekerja.
  2. Untuk melindungi orang-orang di tempat kerja (selain daripada orang -orang yang sedang bekerja).
  3. Untuk mengalakkan suatu persekitaran pekerjaan yang bersesuaian dengan fisiologi dan psikologi orang-orang yang sedang bekerja.
  4. Untuk mengadakan suatu sistem perundangan yang berasas kepada peraturan-peraturan dan tata amalan industri disamping peruntukan Akta.



No comments

Post a Comment

ads